GAMBARAN KUALITAS TIDUR PADA PENDERITA HIPERTENSI
Abstract
Tidur merukapan kebutuhan fisik yang harus dipenuhi oleh semua makhluk yang hidup di dunai ini, kualitas tidur juga merupakan hal yang sangat mendasar dalam menentuka Kesehatan pada para lansia. Tujuan dari penelitian ini adalah menggambarkan tentang kualitas tidur pada penderita hipertensi. Review ini bertujuan untuk mengetahui dan memeriksa literature (examine literature) apakah terdapat Gambaran Kualitas Tidur Pada Penderita Hipertensi. Peneliti melakukan review penelitian yang menggunakan desain randomized conrolled trials yang berhubungan dengan Gambaran kualitas tidur pada penderita hipertensi dengan penelitian deskriptif. Literature yang didapat menggunakan Analisa PICO. menggunakan metode elektronik Google Scholar, SINTA, GARUDA, SCIMAGO dan didapat total 10 literatur, dan diketahui bahwa kualitas tidur pada penderita hipertensi dari 10 jurnal yaitu sebanyak 28,51% kualitas tidur yang baik, dan 71,46% Peneliti mendapati bahwa kualitas tidur rata – rata penderita hipertensi buruk, dan dari itu dapat diketahui bahwa kualitas tidur pada penderita di review kali ini yaitu kualitas tidur buruk.
References
Hubungan Kualitas Tidur Dengan Tekanan Darah Pasien Hipertensi. Malang: Jurnal Berkala Epidemologi
Alimul Aziz. (2013).
Pengantar Kebutuhan Dasar Manusia, Aplikasi Konsep dan Proses Keperawatan Buku 2. Jakarta: Salemba Medika
Assiddiqy, dkk.(2020).
Hubungan Kualitas Tidur Dengan Tekanan Darah Pada Lansia di Posyandu Lansia RW II Puskesmas Kedungkandang Kota Malang. Malang: Jurnal Kesehatan
Masencephalon.
Aziz, Musfratul. (2016).
Buku Ajar Ilmu Keperawatan Dasar. Jakarta: Salemba Medika
Brookes, Linda, et al. (2009).
Music Can Reduce Blood Pressure, Depending on The Tempo. http://www.medscape.org/viewarticle/514644_6. Tanggal 9 November 2013, jam 22.00 WIB.
Endang. (2009).
Mengenal dan Mencegah Penyakit Jantung, Kanker, dan Stroke. Yogyakarta: Kirana Publisher
Harsismanto, dkk. (2020).
Kualitas Tidur Berhubungan Dengan Perubahan Tekanan Darah Pada Lansia. Bengkulu: Jurnal Kesmas Asclepius
Joyce, Jane. (2014).
Keperawatan Medikal Bedah, Manajemen Klinis Untuk Hasil Yang Diharapkan, Jilid 2. Edisi 8. Singapura: Elsevier Pte Ltd
Kowalak, Jennifer P. (2011).
Buku Ajar Patofisiologi. Jakarta: EGC
Melizza, dkk. (2020).
Hubungan Kualitas Tidur Dengan Tekanan Darah Pada Pasien Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Ciptomulyo. Malang:
CHMK Nursing Scientific Journal Mubarak, Lilis. (2011). Buku Ajar Ilmu Keperawatan Dasar Buku 2. Jakarta: Salemba Medika
Nurachmach. (2009).
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Gangguan Sistem Kardio Vaskular. Jakarta: Salemba Medika
Nurachmah, Elly dan Sudarsono, Ratna. (2003).
Buku Saku Prosedur Keperawatan Medikal Bedah.Jakarta: EGC
Nursalam, (2013).
Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan Pendekatan Praktis Edisi 3. Jakarta: Salemba Medika
Potter & Perry. (2009).
Fundamentals of Nursing Edisi 7. Jakarta: Salemba Medika
Priyoto, (2015).
Nursing Intervention Classification NIC Dalam Keperawatan Gerontik. Jakarta: Salemba Medika
Ramdan, dkk. (2019).
Hubungan Tingkat Kecemasan Dengan Kualitas Tidur Pada Lansia Pendreita Hipertensi. Garut: JKA
Ratnasari, dkk. (2019).
Hubungan kualitas tidur dengan kejadian Hipertensi Pada Lansia di Panti Perlindungan Sosial Tresna Werdha Provinsi Jawa Barat. Jawa Barat: Journal of Health
Copyright (c) 2021 Stefanus Aperyan, Kili Astarani, Dian Taviyanda

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.